• admin
  • March 21,2025
  • comments

Edisi 229 | Maret 2025

BaKTINews adalah media pertukaran pengetahuan tentang pembangunan di Kawasan Timur lndonesia. Tujuan BaKTINews adalah mempromosikan praktik cerdas pembangunan dari berbagai daerah di Kawasan Timur Indonesia agar dapat diketahui oleh khalayak luas dan menginspirasi pelaku pembangunan di berbagai daerah dalam upaya menjawab berbagai tantangan pembangunan. BaKTINews terbit setiap bulan dan disirkulasi melalui pos kepada pembaca dengan target utama adalah para pelaku pembangunan yang berdomisili di daerah kepulauan dan daerah terpencil. Tidak dikenakan biaya untuk berlangganan BaKTINews agar lebih banyak masyarakat yang dapat mengakses informasi pembangunan melalui majalah ini. Untuk berkontribusi artikel atau berlangganan, silakan email baktinews@bakti.or.id

 

Berikut ini artikel dalam edisi ini:

Konten Kreator, Adaptasi Prinsip Feminisme : Catatan memperingati Hari Perempuan Internasional

Oleh Lusia Palulungan

Perempuan Adat, Diskriminasi, dan Praktik Baik: Mendorong Pengesahan RUU Masyarakat Adat

Oleh Putu Gadis Arvia Puspa

Membumikan Isu Gizi di Kawasan Timur Indonesia

Oleh Halia Asriyani

Memuliakan Kepercayaan Lokal, Meluhurkan Hutan (Bagian )

Oleh Eko Rusdianto

Menjaga Kemandirian Pangan di Kepulauan

Oleh Nyur Yawati

Green Crime dan Problem Pendanaan Politik Kita

Oleh Djoko Subinarto

Dampak Pembekuan USAID: Strategi LSM Indonesia Bertahan di Tengah Krisis Pendanaan

Oleh Andrei Wilmar

Usaha Bambu Ramah Lingkungan dan Menguntungkan Rakyat? Belajarlah ke Flores

Oleh Budiyanto Dwi Prasetyo

Tambang Emas Ancam Rusak Laut dan Kearifan Warga Sangihe

Oleh Luh De Suriyani

Kisah di Antara Dua Desa

Oleh Asep Saefullah